Bantuan kecil sangat bermanfaat untuk mengurangi rasa frustasi mereka akibat kesulitan-kesulitan yang mereka hadapi ketika melakukan hal-hal yang sederhana. Satu hal yang patut dicamkan bagi Anda yang beruntung tidak memiliki gangguan penglihatan adalah untuk selalu membantu mereka dalam menjalani kehidupan sehari-hari.
dan di beberapa negara melarang penderita buta warna untuk menyetir karena seringkali salah dalam melihat lampu berwarna dengan benar. di Jepang buta warna dianggap sebagai suatu disabilitas dan penderita buta warna tidak dapat memilih jenjang karir tertentu, Sebaliknya, bukan berarti kesulitan yang mereka hadapi boleh tidak diacuhkan. Meskipun orang-orang dengan buta warna dapat beradaptasi dengan baik, buta warna tidak dianggap sebagai disabilitas sehingga penderita buta warna akan diperlakukan sama layaknya seperti orang dengan penglihatan normal. Di beberapa negara seperti Inggris,
Mereka mengalami kesulitan dalam membedakan hasil kertas litmus untuk menentukan pH suatu cairan. mereka akan kesulitan dalam mata pelajaran praktikum kimia. Ketika masuk SMP ataupun SMA, ia menjadi bahan ejekan teman-temannya. Seringkali karena kesalahannya dalam melihat warna, Terutama ketika mereka diminta untuk mewarnai. Anak-anak TK atau SD akan mengalami kesulitan belajar karena seringkali proses belajar mengajar di sekolah menggunakan banyak ragam warna.
Proses belajar 5.
sedangkan pada malam hari mereka mengaku mengalami kesulitan ketika harus melihat lampu mobil yang ada di depannya. didapatkan bahwa sebagian besar penderita buta warna lebih memilih untuk mengendarai pada siang hari, Pada sebuah penelitian oleh Tagarelli tahun 2004, Orang buta warna akan kesulitan ketika harus mengendarai kendaraan pada malam hari. tantangan mereka tidak hanya berhenti sampai di situ. Namun, seorang penderita buta warna masih bisa membedakan berdasarkan posisi lampu yang menyala. seperti melihat lampu merah di perempatan, Untuk beberapa hal,
Mengendarai kendaraan 4.
kepada siapa mereka meminta masukan? Bayangkan jika mereka tinggal sendiri, Penderita buta warna pun harus meminta bantuan kepada orang lain untuk menyesuaikan warna pakaian mereka. Bisa saja ia keluar rumah dan bepergian dengan warna pakaian yang sama sekali tidak sesuai. Orang-orang dengan buta warna mungkin akan mengalami kesulitan dalam memilih warna pakaian yang hendak ia kenakan. Tiada hari tanpa kita menggunakan pakaian.
Memilih warna pakaian 3.
mereka tidak dapat membedakan saus tomat dengan saus sambal. Ketika di meja makan pun, mereka tidak dapat membedakan apakah daging yang ia masak sudah matang atau belum. Pada saat memasak, Saat berbelanja mereka tidak dapat membedakan buah-buahan yang sudah matang karena warna yang ia lihat terlihat sama. Hal sesederhana seperti belanja di supermarket atau memasak bisa menjadi tantangan sulit terutama bagi para ibu rumah tangga yang berjuang dengan buta warna.
Berbelanja dan menyiapkan makanan 2.
juga dokter dan perawat. tentara, masinis kereta api, polisi, pemadam kebakaran, pengendali lalu lintas udara, Contohnya seperti pilot pesawat terbang, baik untuk dirinya sendiri maupun pelanggan yang harus dilayaninya. Beberapa pekerjaan sangat memperhatikan hal tersebut karena berhubungan dengan tingkat keamanan, Hal ini membuat orang buta warna memiliki keterbatasan dalam meniti karir atau pekerjaan di masa depan. Berbagai pekerjaan mengharuskan Anda untuk memiliki penglihatan yang normal dan mampu melihat beragam spektrum warna.
Memiliki pekerjaan 1.
Apa saja kendala buta warna yang mungkin oleh dialami penderitanya?
Berikut 5 kesulitan sehari-hari yang paling umum dialami oleh banyak orang dengan buta warna. Ini membuat orang yang buta warna kadang terpaksa harus menyesuaikan diri dengan kekurangan mereka dalam menjalankan kegiatan sehari-hari. Seringkali masalah-masalah ini diabaikan dan tidak diketahui oleh orang-orang dengan penglihatan yang normal. Buta warna menyimpan berbagai masalah dan kesulitan bagi yang memilikinya.
Source: hai-online.com
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.